Logo Design by FlamingText.com
Logo Design by FlamingText.com

MV “Gangnam Style” dari Psy Mencapai Lebih dari 400 Juta Views di Youtube



Lagu hits dari Psy telah melebihi 410 juta hits di YouTube per 8 Oktober.

Video ini, yang dirilis tanggal 15 Juli, mengumpulkan lebih dari 100 juta views pada 52 hari, sedangkan pada hari ke-66 dan ke-76 itu mengumpulkan 200 juta dan 300 juta views berturut-turut.

Hingga hari ini, video ini mendapat ranking ke-9 di segmen “video yang paling banyak ditonton sepanjang masa” di YouTube. Ini satu-satunya video sepanjang tahun ini yang bisa menempati daftar tersebut.

Video lainny dari “Gangnam Style” yang menampilkan Hyuna 4Minute meraih 76 juta views hingga hari ini.

0 komentar: