Setelah Taemin, Key dan Minho, SHINee kini mengungkapkan teaser
foto Jonghyun untuk single Jepang
mendatang, “Dazzling Girl“!
“Dazzling
Girl” adalah lagu elektro-pop dengan beat halus dan melodi yang
menyegarkan. Ini mempersembahkan awal kisah romantis dengan wanita mempesona
dan kekuatan emosional yang seseorang rasakan ketika jatuh cinta.
Single ini diproduksi oleh Jeff Miyahara, dan di-mix oleh Miles Walker. Tom
Coyne (Sterling Sound) juga
berpartisipasi dalam pembuatan lagu.
Koreografi untuk lagu ini
dibuat oleh s**t kingz, sedangkan
rambut, makeup, dan kostum untuk PV dan
sampul album dikerjakan ole KEITA
MARUYAMA, Tomizawa Noboru, dan Watanabe Yuki.
“Dazzling
Girl” dijadwalkan rilis pada tanggal 10 Oktober.
0 komentar:
Posting Komentar